PEMASYARAKATAN PERPUSTAKAAN DAN MINAT BACA DI BADAN ARSIP DAN PERPUSTAKAAN ACEH

DSC_0330

Banda Aceh – Kegiatan pemasyarakatan perpustakaan dan minat baca di badan arsip dan perpustakaan aceh diikuti oleh 50 orang pelajar yang terdiri dari SMA 3 Banda Aceh dan SMA 14 Adidarma. Acara ini dibuka oleh Kepala Badan Arsip dan perpustakaan aceh Drs. Mustafa.

Pembukaan Acara Oleh Kepala Badan Arsip dan Perpustakaan Aceh

Beliau menyampaikan bahwa pentingnya meningkatkan minat baca bagi pelajar dengan hadir ke Perpustakaan yang berlokasi di Lamnyong. Perpustakaan menyediakan begitu banyak buku mulai dari buku pelajaran sampai dengan buku keterampilan, karya sastra fiksi dan non fiksi.DSC_0322Penyampaian Materi Pemasyarakatan Perpustakaan dan Minat Baca

Kemudian penyampaian materi oleh Didi Setiadi,S.Sos dan Arkian,S.Sos dan dilanjutkan dengan kunjungan langsung ke Gedung Perpustakaan yang terletak di Lamnyong Desa Lamgugob. Kegiatan ini untuk memperkenalkan perpustakaan serta peningkatan minat baca terhadap pelajar. (28/04/16) DSC_0332

Para Siswa Tengah Mengunjungi Ruangan Baca

DSC_0334

Share